Jelang Ramadhan, Kemenag Gelar Sidang Isbat 22 Maret 2023
Beritaneka.com, Jakarta—Kementerian Agama (Kemenag) mengumumkan akan menggelar sidang Isbat untuk penetapan awal Ramadhan 1444 Hijriah pada 22 Maret 2023 mendatang. Sidang Isbat penentuan awal Ramadhan ini akan dihadiri Tim Hisab Rukyat Kementerian Agama, Komisi VIII DPR RI, Pimpinan Majelis Ulama Indonesia (MUI), Duta Besar negara sahabat, perwakilan ormas Islam, dan lain sebagainya. “Sidang Isbat ini … Lanjutkan membaca Jelang Ramadhan, Kemenag Gelar Sidang Isbat 22 Maret 2023
Salin dan tempelkan URL ini ke dalam WordPress Anda untuk sematkan
Salin dan tempelkan kode ini ke dalam situs Anda untuk disematkan