Categories: RAGAMVIRAL

Naik Motor Pakai Papan Butuh Kerjaan, Ditolong di Jalan

Beritaneka.com—Viral pilihan redaksi hari ini adalah sebuah video yang di-upload di TikTok akun msurya9673 yang menayangkan seorang pengendara motor memakai papan bertuliskan “butuh pekerjaan apa saja” di punggungnya.

Pengendara tersebut akhirnya ditolong seseorang yang memberikan pekerjaan untuknya. “Kata-kata yang ditulis di kardus ini yang membuat saya mampir untuk interview lapangan,” tulis seorang pria bernama Alex dalam caption di video.

Dalam caption lanjutan video tersebut, Alex menuliskan pengendara motor tersebut untuk datang ke kantor keesokan harinya.

Menurutnya, momen tersebut juga dijadikan pelajaran kepada anak-anaknya yang saat itu berada di lokasi untuk selalu peduli dengan orang lain.

Video tersebut panen komentar dari warganet, mayoritas bernada simpati.

“Semoga Allah membalas semua kebaikan..”

“Barokah. Barokah usianya barokah hartanya. Semoga ketulusan bapak menjadi ladang pahala bapak dan keluarga”

“Sungguh mulia hatimu mas. menolong orang yang butuh pekerjaan..

Redaksi Beritaneka

Share
Published by
Redaksi Beritaneka

Recent Posts

Gunung Marapi Erupsi, 11 Pendaki Meninggal 12 Hilang

Beritaneka.com—Gunung Marapi yang berada di wilayah Kabupaten Agam dan Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat mengalami…

12 bulan ago

Maruli Simanjuntak Jadi KSAD

Beritaneka.com—Presiden Joko Widodo (Jokowi) melantik Letnan Jenderal TNI Maruli Simanjuntak sebagai Kepala Staf Angkatan Darat…

12 bulan ago

Sebanyak 204 Juta Data Pribadi Pemilih di KPU Bocor Dibobol Hacker, Dijual Rp1,2 Miliar

Beritaneka.com—Sebanyak 253 juta data pemilih di Komisi Pemilihan Umum (KPU) bocor dibobol hacker. Namun setelah…

12 bulan ago

Tax Payer Community: People Power sampai Boikot Pajak Bisa Hentikan Genosida Gaza

Beritaneka.com—Demonstrasi berupa unjuk rasa besar-besaran warga masyarakat dunia telah berlangsung di pelbagai belahan dunia, bahkan…

12 bulan ago

Megawati Ingatkan Penguasa Jangan Kembali Masa Orba

Beritaneka.com—Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri mengingatkan kepada penguasa untuk tidak kembali pada masa Orde Baru…

12 bulan ago

KPK Tidak Beri Bantuan Hukum ke Firli Bahuri

Beritaneka.com—Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memutuskan tidak memberi bantuan hukum kepada Firli Bahuri (FB) yang saat…

12 bulan ago

Warning: Unknown: write failed: No space left on device (28) in Unknown on line 0

Warning: Unknown: Failed to write session data (files). Please verify that the current setting of session.save_path is correct (/opt/lampp/temp/) in Unknown on line 0