Categories: RAGAMVIRAL

Polantas Bantu Ibu Hamil Mau Melahirkan ke RS Tarakan

Beritaneka.com—Viral pilihan redaksi hari ini adalah aksi heroik polantas yakni Ipda Sapril Situmorang beserta lima orang anggota Satlantas Jakarta Pusat yang menolong dengan sigap dan cepat seorang ibu hamil.

Kejadian yang menyebarluas di media sosial ini diunggah akun Instagram @JurnalisJakpus. Berlokasi di kawasan Jalan Hasyim Asyari, Gambir, Jakarta Pusat pada Kamis (10/6/2021).

Kasatlantas Jakarta Pusat AKBP Lilik Sumardi menjelaskan, saat Ipda Sapril Situmorang berikut lima anggota sedang melaksanakan pengaturan lalu lintas di perempatan Cideng depan Holland Bakery di Jalan Hasim Ashari datang orang memberitahu dan meminta pertolongan ada orang pingsan di pinggir jalan.

Baca Juga: PPN Sembako Kebijakan Tidak Masuk Akal, Netty: Berhentilah Menguji Kesabaran Rakyat

“Setelah dicek anggota ternyata ada 2 orang wanita salah satunya pingsan, setelah kita tanya ibu yang satu memberitahukan ibu tersebut hamil 7 bulan dan perutnya kontraksi ingin melahirkan,” kata Lilik.

Kemudian, Ipda Sapril Situmorang beserta lima anggota melakukan pertolongan pertama dengan kendaraan dinas membawa ke RSUD Tarakan.

Redaksi Beritaneka

Share
Published by
Redaksi Beritaneka

Recent Posts

Gunung Marapi Erupsi, 11 Pendaki Meninggal 12 Hilang

Beritaneka.com—Gunung Marapi yang berada di wilayah Kabupaten Agam dan Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat mengalami…

12 bulan ago

Maruli Simanjuntak Jadi KSAD

Beritaneka.com—Presiden Joko Widodo (Jokowi) melantik Letnan Jenderal TNI Maruli Simanjuntak sebagai Kepala Staf Angkatan Darat…

12 bulan ago

Sebanyak 204 Juta Data Pribadi Pemilih di KPU Bocor Dibobol Hacker, Dijual Rp1,2 Miliar

Beritaneka.com—Sebanyak 253 juta data pemilih di Komisi Pemilihan Umum (KPU) bocor dibobol hacker. Namun setelah…

12 bulan ago

Tax Payer Community: People Power sampai Boikot Pajak Bisa Hentikan Genosida Gaza

Beritaneka.com—Demonstrasi berupa unjuk rasa besar-besaran warga masyarakat dunia telah berlangsung di pelbagai belahan dunia, bahkan…

12 bulan ago

Megawati Ingatkan Penguasa Jangan Kembali Masa Orba

Beritaneka.com—Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri mengingatkan kepada penguasa untuk tidak kembali pada masa Orde Baru…

12 bulan ago

KPK Tidak Beri Bantuan Hukum ke Firli Bahuri

Beritaneka.com—Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memutuskan tidak memberi bantuan hukum kepada Firli Bahuri (FB) yang saat…

12 bulan ago

Warning: Unknown: write failed: No space left on device (28) in Unknown on line 0

Warning: Unknown: Failed to write session data (files). Please verify that the current setting of session.save_path is correct (/opt/lampp/temp/) in Unknown on line 0